Daily

Akhirnya Lockdown

Bismillaahirrohmaanirrohiim, Kasus Covid19 pertama di Inggris diidentifikasi pada tanggal 31 Januari 2020. Meski kasus bertambah dari hari ke hari, namun kehidupan kami disini seperti tidak ada perubahan. Anak-anak bersekolah seperti biasa, pertokoan dan pasar tetap ramai. Suami tetap bekerja ke kantor seperti biasa. Pada tanggal 5 Maret 2020 kematian pertama dilaporkan di Inggris. Meski cukup… Continue reading Akhirnya Lockdown