Gaya Belajar Anak, Ibu Profesional, Kelas Bunda Sayang

Mengamati Gaya Belajar Anak: Hari-2

Bismillaahirrohmaanirrohiim, Kali ini saya ingin mempraktekkan salah satu pertanyaan yang digunakan pada salah satu quiz untuk mengenali gaya belajar anak, namun saya modifikasi sedikit agar lebih menghasilkan pengamatan yang lebih tajam. Masing-masing Raisa dan Naura saya berikan 3 (tiga) pertanyaan dan saya merekam jawaban pertama yang mereka berikan. Ketiga pertanyaan itu adalah apa yang pertama… Continue reading Mengamati Gaya Belajar Anak: Hari-2

Ibu Profesional, Kelas Bunda Sayang, Meningkatkan Kecerdasan Anak

Terampil dengan Jarum: Ragam Tusukan

Bismillaahirrohmaanirrohiim, “Bunda, kapan mulai menjahit?” Duh, seneng banget mendengar anak-anak bersemangat dengan proyek menjahit ini. Sejak perangkat menyulam datang, Raisa dan naura tidak dapat menahan rasa penasarannya untuk menggunakan barang-barang di dalamnya. “Sabar dulu, kita harus belajar merencanakan dengan baik. Sebenarnya menjahit atau menyulam itu gampang, asal kita sudah tahu caranya. Maksud bunda adalah kalian… Continue reading Terampil dengan Jarum: Ragam Tusukan

Ibu Profesional, Kelas Bunda Sayang, Melatih Kemandirian

Bangun Pagi Sendiri (hari ke-2)

Bismillaahirrohmaanirrohiim, Sebelum memutuskan untuk mengambil skill bangun pagi yang akan saya latih ke Raisa, saya mencoba mencari sebanyak mungkin artikel yang kira-kira bisa membantu saya menyusun program yang tepat untuk Raisa. Dari sekian banyak artikel yang saya baca, saya simpulkan bahwa ‘sleeping habit’ adalah hal yang penting untuk pertumbuhan anak. Namun saya kesulitan mencari artikel… Continue reading Bangun Pagi Sendiri (hari ke-2)

Ibu Profesional, Kelas Bunda Sayang, Kiddos, Komunikasi Produktif

Jadwal ke Dokter Gigi

Bismillaahirrohmaanirrohiim, Saat kami mudik, suami mengingatkan kalau  jadwal rutin pemeriksaan gigi Syauqi jatuh pada hari Selasa, 2 hari setelah kami kembali dari Indonesia. Saat disampaikan saya tidak cermat mendengarkan pesan suami, hanya mengingat harinya saja. Hari Senin sore setelah sholat maghrib bersama, Syauqi langsung menanyakan rencana ke dokter gigi. Karena jatuh di hari sekolah dan… Continue reading Jadwal ke Dokter Gigi